Sabtu, 26 Februari 2011

Planet Baru di Luar Tata Surya

Dua astronom telah menangkap "penampakan" sekumpulan planet alien di luar sistem Tata Surya. Diduga planet tersebut berjaran triliunan mil dari bumi, tiga di antaranya mengorbit di bintang yang sama.
"Ini adalah langkah awal untuk memahami apakah ada planet lain mirip bumi dan apakah kita bisa hidup di sana," komentar Bruce Macintosh dari Lawrence Livermore National Lab, salah satu astronom yang memotret foto tersebut.
Bersama timnya ia menggunakan dua buah teleskop, sedangkan tim lain menghasilkan foto dari teleskop ruang angkasa Hubble yang biasa menangkap gambar dari luar Tata Surya. Selama 13 tahun ini, ilmuwan telah menemuka lebih dari 300 planet di luar Tata Surya.

http://netsains.com/wp-content/uploads/2008/11/planet-300x224.jpg

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

About Me

Foto saya
Orangnya biasa- biasa aja ..